Pada waktu luang kali ini saya berkesempatan untuk memposting kembali di blog Cidahu Story. Waktu tadi saya liat ada teman yang membeli Nokia X Dual Sim, ponsel ini memang sangat bagus sekali sampai-sampai saya ingin membelinya tapi sayang gak punya duit.
Nah, sekarang saya akan beberkan spesifikasi dan harga Nokia X Dual Sim terbaru ini disini, bisa anda lihat di bawah ini.
Spesifikasi Nokia X Dual Sim :
- Nokia X mempunyai dimensi panjang 115 mm , lebar 63 mm dan tebal 10 mm.
- Berat Nokia X adalah 128 ,7 gram .
- Layar ukuran 4 inchi LCD dengan resolusi 480 x 800 dan tingkat kerapatan 233 ppi.
- Dual Sim phone , Nokia X mendukung 2 buah kartu sim card GSM.
- Kamera utama mempunyai resolusi kamera 2048 x 1536 pixel atau setara 3.15 MP . kameranya mempunyai fitur fokus tetap.
- Jaringan mendukung jaringan GSM 850 Mhz , 900 Mhz , 1800 Mhz dan 1900 Mhz.
- Konektifitas Data mendukung GPRS , EDGE , 3G , HSDPA , Bluetooth ,Wifi dan USB Micro
- OS mengadopsi Nokia X Platform 1.0 yaitu OS Android 4.1 Jelly bean yang telah dikostumisasi pihak Nokia.
- Kinerja didukung Prosesor Dual Core A5 Cortex Snapdragon dengan kecepatan 1 Ghz dengan dukungan GPU Andreno 203 dan RAM 512 MB.
- Memori internal Nokia X adalah 4 GB. namun bisa ditambah dengan memori eksternal 32 GB.
- Baterai berkapasitas 1500 mAh. mampu bertahan talk time 10 jam dan standby hingga 17 Hari.
- Tidak tersedianya dukungan Google Play store ( toko aplikasi android resmi google) , diganti dengan Nokia Store , namun aplikasi yang tersedia terbatas.
- Dapatkan layanan penyimpanan data berbasis cloud hingga 10 GB dengan aplikasi Onedrive.
- Akses pintas aplikasi yang baru dibuka dengan fitur fastlane.
- Aplikasi Here Maps membuat anda mampu membuka peta yang berbasis offline tanpa koneksi internet.
- Nokia MixRadio , membuat anda dapat mendengarkan berbagai lagu favorit , gratis dan tanpa membayar.
Harga Nokia X Dual Sim 2014 saat ini berkisar Rp. 1.399.000,-